Rabu, 31 Maret 2010

Exocet anti-ship missile


Rudal Anti Kapal EXOCET

bagi para pecinta militer pasti taulah rudal ini..rudal ini kondang banget pas perang Falkland 1982 
oke deh rudal ini adalah buatan Prancis pabrikan ya MBDA..dan artinya adalah ikan terbang..
yg bisa diluncurkan dari kapal permukaan, kapal selam dan pesawat..
mulai digunakan AL Prancis pada 1979 dan stelah itu menjadi rudal anti kapal yg sangat laris dibeli AL AL negara lain termasuk TNI-AL tercinta..


rudal ini termasuk medium range anti ship missile..
beratnya 670kg
dan panjangnya 4,7m
diameter 34,8cm
sistem penuntunnya radar aktif..


ada beragam versi:
MM38 (peluncur permukaan)
AM38 (peluncur dari helicopter)
AM39 (peluncur udara)
SM39 (peluncur kapal selam)
MM40  (peluncur permukaan)

yang terbaru MM40 block 3 jangkauanya 180km..

hancurnya kapal lawan 

pas perang falkland..exocet berhasil hajar perusak Inggris HMS Sheffield..
di bawah ni..

TNI AL juga punya lho
heli TNI-AL
kapal cepat rudal KRI Mandau..liat blakangnya..rudal MM38..

kapal korvet KRI Diponegoro 365..juga punya exocet yg terbaru lagi MM40 blok 2..nahh ini tabung peluncurnya..

poto2 exocet laen dari net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar